Alkitab dipenuhi dengan keajaiban atau mujizat yang berbicara tentang Tuhan yang hidup. Dia adalah Tuhan yang membuat hal yang tidak mungkin menjadi mungkin! Dia menjadikan segalanya bekerja untuk kebaikan. Dia mau memberkatimu melalui “Keajaiban Setiap Hari”.
Gimana cara mengenali masa transisi?
Hai, aku masih pengen berbagi tentang musim transisi nih. Mungkin kamu pernah bertanya, gimana ya caranya kita tahu bahwa kita sedang dalam musim pergantian? Ok. Mungkin aku bisa mencoba membantu…. Ini…
Masa transisi…
Waktu aku masih di sekolah Alkitab dulu, guruku suka bilang “We are born to be who we’re already are…” Kita diciptakan untuk menjadi seseorang yang sesuai dengan rancangan-Nya. Coba pelajari burung Rajawali….
Makan siang apa hari ini? 🍕🍎🍚
Karena Tuhan sangat mengasihi kita, keinginan-Nya adalah agar kita mengembangkan dan memelihara hubungan yang intim dengan-Nya. Tuhan kita Yesus, ketika mengajar murid-murid-Nya cara berdoa, berkata, “Berikanlah kami setiap hari makanan kami…
Resep untuk sukacita 😄
Pernahkah kamu melihat sesuatu yang tidak berjalan dengan baik? Pikiran kita akan tertarik untuk segala sesuatu yang tidak berjalan sesuai harapan dalam hidup, yang mempengaruhi emosi dan perasaan. Pikiranmu kemudian…
Seperti alam, otak kita membenci kekosongan…
Pernah nggak kamu mencoba mengosongkan pikiran? Sebenarnya, itu sangat sulit karena kita selalu memikirkan sesuatu! Ketika kita ingin “mengosongkan pikiran kita,” itu sering kali karena kita sudah cukup stres, khawatir,…
Berhentilah merasa tertuduh…💭
Pernahkah kamu mencoba lari maraton dengan tas seberat 75kilo di punggungmu? Mungkin tidak…dan itu lebih baik! Soalnya kalo lari pake beban jadi susah, bukan? 😊 Alkitab berbicara tentang beban-beban yang…
Kenapa selalu ragu?
Seperti semua orang, kita terkadang mulai ragu: “Apakah Tuhan benar-benar peduli pada saya?… Apakah Dia akan meninggalkan saya pada suatu saat?… Apakah Dia benar-benar akan setia kepada saya?” dll. Ragu-ragu adalah hal…
Singkirkan pikiran negatifmu!
“Oh, saya bodoh…!” “Bagaimana kalau saya tidak sembuh?” “Saya takut gagal.” “Saya akan kekurangan sepanjang hidup saya.” Pikiran negatif adalah pemangsa, *|FNAME|*. Pikiran negatif melahap sukacita dan kedamaianmu. Pikiran negatif…
Jangan biarkan ketakutanmu menang!
Kita semua sama, aku yakin kamu kadang punyalah ya ketakutan: “Apakah Tuhan benar-benar sayang aku? Apakah Tuhan akan meninggalkanku? Apakah Tuhan setia, dan selamanya akan terus setia?” dll. Meragukan atau…